Inflasi Rupiah dari Tahun 2005 sampai 2009

Dalam ilmu ekonomiinflasi adalah suatu proses meningkatnya harga-harga secara umum dan terus-menerus (continue) berkaitan dengan mekanisme pasar yang dapat disebabkan oleh berbagai faktor, antara lain, konsumsi masyarakat yang meningkat, berlebihnya likuiditas di pasar yang memicu konsumsi atau bahkan spekulasi, sampai termasuk juga akibat adanya ketidaklancaran distribusi barang. Dengan kata lain, inflasi juga merupakan proses menurunnya nilai mata uang secara kontinu. (Wikipedia).

Kenapa bisa terjadi Inflasi? Berikut adalah judul besarnya:
1. Inflasi Karena Permintaan (Demand Pull Inflation).
2. Inflasi Karena Bertambahnya Uang Yang Beredar.
3. Inflasi Karena Kenaikan Biaya Produksi (Cost Push Inflation).
4. Inflasi Campuran (Mixed Inflation).
5. Inflasi Ekspektasi (Expected Inflation).
6. Kekacauan Ekonomi dan Politik.
Semua penjelasan poin-poin tersebut bisa ditemukan di dosenekonomi.com

Berikut adalah statistik Inflasi di Indonesia :

Inflasi Mata Uang Rupiah (%)
Bulan
2005
2006
2007
2008
2009
Inflasi
Inflasi
Inflasi
Inflasi
Inflasi
Januari
1,43
1,36
1,04
1,77
-0,07
Februari
-0,17
0,58
0,62
0,65
0,21
Maret
1,91
0,03
0,24
0,95
0,22
April
0,34
0,05
-0,16
0,57
-0,31
Mei
0,21
0,37
0,1
1,41
0,04
Juni
0,5
0,45
0,23
2,46
0,11
Juli
0,78
0,45
0,72
1,37
0,45
Agustus
0,55
0,33
0,75
0,51
0,56
September
0,69
0,38
0,8
0,97
1,05
Oktober
8,7
0,86
0,79
0,45
0,19
November
1,31
0,34
0,18
0,12
-0,03
Desember
-0,04
1,21
1,1
-0,04
0,33
Tingkat Inflasi
16,21
6,41
6,41
11,19
2,75
Total Inflasi
42,97

Data di atas diambil dari Badan Pusat Statistik. Jika rata-rata Inflasi di Indonesia sebesar 8,5 %, maka semua data itu dapat diklasifikasikan menjadi :

Klasifikasi Inflasi Per-tahun
Tingkatan Inflasi
Jumlah
Sangat Rendah (<3%)
1
Rendah (4% - 6%)
2
Sedang (7% - 9%)
0
Tinggi (10% - 14%)
1
Sangat Tinggi (>14%)
1


Sebagai catatan: Klasifikasi di atas merupakan klasifikasi yang saya kategorikan sendiri.

Inflasi Mata Uang Rupiah Dari Tahun 2005 Sampai 2009 (%)
Nilai Maksimum
16,21
Nilai Minimum
2,75
Range
13,46
Klasifikasi
5
Interval
1,49


Kelas (%)
Jumlah
Frekuensi
(-1,00) - 0,00
IIII II
7
0,01 - 1,00
IIII IIII IIII IIII IIII IIII IIII IIII
40
1,01 - 2,00
IIII IIII I
11
2,01 - 3,00
I
1
3,01 - 4,00

0
4,01 - 5,00

0
5,01 - 6,00

0
6,01 - 7,00

0
7,01 - 8,00

0
8,01- 9,00
I
1




Selanjutnya adalah Grafik Inflasi dalam setiap bulan:



Komentar

Postingan populer dari blog ini

VMware Workstation dan Cara Kerjanya

Debian

UU MD3 Aturan Main Tanpa Konsolidasi yang Bisa Membunuh Rakyat